Jika dibandingkan dengan SX-4 X-Over yang versi lawas, SX4 S-Cross sendiri memang punya desain yang lebih modern serta stylish. Berkat desain yang modern ini, S-Cross dapat menghasilkan performance serta aerodinamika yang lebih baik dibanding versi lawas. Pada bagian depan Suzuki juga melengkapi headlamp S-Cross dengan penerangan HID.
Harga Suzuki S-CROSS 2017 Wilayah Medan
TYPE | TRANSMISI | HARGA |
S-CROSS |
MANUAL
|
264.500.000
|
S-CROSS
|
MATIC
| 277.500.000 |
Melihat ke dalam SX4 S-Cross, kita dapat merasakan nuansa desain interior Suzuki yang lebih dewasa bila dibandingkan Ertiga dan Swift. Penggunaan warna hitam dan garnish silver menghadirkan nuansa mewah. Beralih ke sektor fitur, S-Cross sudah disematkan sistem audio dengan layar touchscreen 7-inchi yang dilengkapi koneksi bluetooth, USB, AUX dan dapat menggunakan pairing system untuk menelefon secara handsfree.
PILIHAN WARNA SUZUKI S-CROSS :
Untuk info lengkap mengenai harga, fitur dan simulasi kredit suzuki s-cross wilayah medan dan Sumatera Utara, anda dapat menghubungi sales consultant kami :